
Pencetakan Bolak-Balik Otomatis
Nikmati produktivitas yang lebih tinggi dan kemudahan penggunaan dengan mencetak pada kedua sisi kertas secara otomatis. Anda dapat bekerja dengan nyaman tanpa harus takut salah posisi saat pencetakan depan belakang.

Pengumpanan Kertas 2- Cara
Menerima pemuatan kertas dengan 2 cara (kaset depan dan tray belakang) sehingga printer selalu siap mencetak 2 jenis atau ukuran media yang berbeda setiap saat.

Pencetakan Seluler dan Cloud
Mencetak dari smartphone, tablet seluler dan laptop dengan aplikasi Canon Print Inkjet/SELPHY, Sehingga dalam mencetak anda tidak perlu repot repot dengan harus menekan komputer. Dalam kondisi apapun anda dapat mencetak dalam jangauan jaringan.
There are no reviews yet.